Kecamatan Senayang Ucapkan Ribuan Terima Kasih kepada Pemkab Lingga dan Pemprov Kepri

Kecamatan Senayang Ucapkan Ribuan Terima Kasih kepada Pemkab Lingga dan Pemprov Kepri

Porospro.com - Kapal feri termasuk kebutuhan masyarakat dalam melakukan bepergian keluar daerah dalam menyebrangi lautan menuju ke tempat tujuan,

 "Mampirnya kapal cepat atau kapal feri lintas kepri di senayang itu membuat seluruh masyarakat yang berada di kecamatan senayang,kabupaten lingga,merasa terbantu saat ingin melakukan bepergian ke luar daerah baik tujuan tanjung pinang atau dalam daerah kabupaten Lingga sendiri,

Melalui kimat,(camat senayang) menyampaikan kepada Media ini kamis (10/03/2022) melalui telepon,secara pribadi sebagai masyarakat maupun kepala instansi merasa sangat senang dengan mampirnya kapal feri tersebut,

Karena sangat amat membantu masyarakat dalam melakukan penyebrangan,seperti kita ketahui kecamatan senayang ini adalah pulau yang dikelilingi lautan,maka dari itu kemanapun masyarakat ingin pergi harus menggunakan transportasi laut tuturnya.

 "Kimat juga mengucapkan ribuan terima kasih kepada bapak Gubernur kepri,bapak Bupati lingga,Dishub provinsi,Dishub lingga,DPRD Provinsi,DPRD lingga dan seluruh instansi yang telah turut membantu dalam memperjuangkan sarana transportasi laut ini,dimana tidak bisa saya sebutkan satu persatu tutup nya mewakili kecamatan dan masyarakat senayang. (Riyadi)