Bupati Inhil HM Wardan Buka Festival Menongkah di Desa Bekawan


Porospro.com,  Indragiri Hilir - Bupati Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) Drs. HM Wardan MP didampingi ketua TP-PKK Inhil Hj. Zulaikhah Wardan menghadiri sekaligus membuka secara resmi Festival Menongkah, bertempat di Desa Bekawan Kecamatan Mandah, Jum'at (23/09/2022).

Pembukaan Festival Menongkah yang di selenggarakan oleh Pemerintah Desa (Pemdes) Bekawan bersama Bangun Desa Payung Negeri (BDPN) Inhil ini dalam rangka memperingati hari Ozon sedunia. Acara ini juga di sejalankan dengan kegiatan aksi menanam 1.000 bibit mangrove dan penyerahan bantuan 200 papan tongkah untuk nelayan.

 

Bupati Inhil HM Wardan Buka Festival Menongkah di Desa Bekawan
Bupati Inhil HM Wardan Buka Festival Menongkah di Desa Bekawan
Bupati Inhil HM Wardan Buka Festival Menongkah di Desa Bekawan
Bupati Inhil HM Wardan Buka Festival Menongkah di Desa Bekawan
Bupati Inhil HM Wardan Buka Festival Menongkah di Desa Bekawan
Bupati Inhil HM Wardan Buka Festival Menongkah di Desa Bekawan
Bupati Inhil HM Wardan Buka Festival Menongkah di Desa Bekawan
Bupati Inhil HM Wardan Buka Festival Menongkah di Desa Bekawan
Bupati Inhil HM Wardan Buka Festival Menongkah di Desa Bekawan
Bupati Inhil HM Wardan Buka Festival Menongkah di Desa Bekawan